Bazar Semarak Hari Perhubungan Nasional Ramaikan Terminal Purabaya

Yoyok Agusta
Bazar di Terminal Purabaya dalam rangka Hari Perhubungan Nasional 2024. Jumat (13/9/2024).

Senada dengan Muiz, Korsatpel Terminal Purabaya Surabaya, Ahmad Badik, menambahkan bahwa bazar ini juga bertujuan untuk mengubah persepsi masyarakat terhadap terminal sebagai tempat yang hanya untuk transit.

“Kami ingin menjadikan Terminal Purabaya sebagai tempat yang nyaman dan menyenangkan bagi semua pengunjung, termasuk para pelaku UMKM,” tegas Badik.

Sementara itu, Ketua DWP Purabaya Eriska Badik menuturkan kegiatan yang berlangsung selama sehari ini, sebagai ajang promosi produk UMKM, serta bazar tersebut menjadi sarana silaturahmi antara para pelaku usaha, penumpang, dan petugas terminal.

“Alhamdulillah selama acara berlangsung, berjalan aman dan tertib. Suasana yang meriah dan penuh keakraban tercipta selama kegiatan berlangsung,” tuturnya.

Editor : Yoyok Agusta Kurniawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network