get app
inews
Aa Text
Read Next : Satresnarkoba Polresta Sidoarjo Musnahkan 30 Kilogram Sabu

Sadbor Udah Ga Sad Lagi! Kampung TikTok di Sukabumi Aktif usai Penangguhan Tahanan Gunawan Sadbor

Senin, 11 November 2024 | 16:56 WIB
header img
Kampung TikTok di Babakan Baru, Desa Bojongkembar, Kabupaten Sukabumi kembali ramai dengan aktivitas live streaming. Foto iNews/Ilham

Dalam salah satu momen, terlihat beberapa tim melakukan aksi joget patuk ayam setelah mendapat gift dari penonton. Senada, Kasatreskrim Polres Sukabumi AKP Ali Jupri mengatakan bahwa Sadbor mendapatkan penangguhan penahanan setelah permohonan dari keluarga dan pengacaranya dikabulkan.

"Tidak ada batasan waktu, namanya penangguhan kita tidak ada batasan waktu. Dilakukan penangguhan pada hari Jumat malam. (Jadi, red) tidak ada diantarkan, keluarganya datang, kan keluarganya memohon dengan pengacaranya, ya kita menilai yang bersangkutan pada saat penyidikan dan ada permohonan penangguhan penahanan, ya ada langkah-langkah sesuai dengan KUHP," ungkap Ali Jupri.

Proses hukum Sadbor masih berjalan, dan kepolisian akan memantau perkembangan ke depannya. Momen ini menjadi inspirasi bagi masyarakat untuk menjauhi dampak negatif judi online dan menata hidup dengan lebih positif. "Ya kita menunggu perkembangan kedepan," tandasnya. iNewsSidoarjo

Editor : Yoyok Agusta Kurniawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut