get app
inews
Aa Read Next : Ribuan Warga Meriahkan Mlaku Bareng Milad ke-56 RS Siti Khodijah Sepanjang

Kades Sidokepung Sempat Disekap Warganya, Wabup Sidoarjo Turun Gunung Selesaikan Masalah

Rabu, 31 Mei 2023 | 07:33 WIB
header img
Wabup Sidoarjo Subandi ketika berdialog dengan warga Desa Sidokepung, Kecamatan Buduran untuk menengahi konflik antara warga dengan Kadesnya. (Foto : ist).

“Jangan sampai ada yang menganggu program PTSL, kalau ada yang menganggu, saya sebagai Wakil Bupati Sidoarjo bertanggung jawab menyelesaikanya,” tandasnya.

Lebih jauh ia meminta kepada warga Sidokepung, jika terjadi masalah jangan sampai bertindak anarkis, seperti yang terjadi beberapa waktu lalu.

"Tindakan ini mengganggu pelayanan pemerintah Desa Sidokepung. Mengenai masalah tanah waris bisa kita cari solusi bersama, nanti BPN yang akan menerangkan semuanya," ungkap mantan Kades Pabean itu.

Editor : Nanang Ichwan

Follow Berita iNews Sidoarjo di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut