"Harapan kami, hal ini bisa menjadi peluang usaha yang mendukung peningkatan pendapatan mereka," ujar istri Kepala Desa Pagerngumbuk tersebut.
Ia menambahkan, terselenggaranya kegiatan ini juga atas dukungan Pemerintahan Desa (Pemdes) Pagerngumbuk yang selama sudah perhatian terhadap pemberdayaan warganya.
Melalui pelatihan ini diharapkan dapat menjadikan sebagai Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Desa Pagerngumbuk.
"Berharap ilmu yang diperoleh peserta tidak hanya berhenti di situ, melainkan dapat dikembangkan menjadi peluang usaha yang menjanjikan," pungkasnya.
Editor : Nanang Ichwan
Artikel Terkait