get app
inews
Aa Text
Read Next : Jaringan Perdagangan Organ Digagalkan di Bandara Juanda, Ini Kronologinya

Bandara Juanda Tambah Jam Operasional Jadi 19 Jam, Siap Layani Lebih Banyak Penerbangan dan Penumpan

Rabu, 06 Maret 2024 | 18:03 WIB
header img
Suasana Bandara Internasional Juanda. (Foto:isw)

SIDOARJO, iNews.id - Sejak 1 Maret 2024, Bandar Udara Internasional Juanda resmi memperpanjang jam operasionalnya menjadi 19 jam, dimulai dari pukul 05.00 WIB hingga 24.00 WIB.

Penambahan ini diharapkan dapat meningkatkan jumlah penerbangan dan penumpang di bandara tersibuk kedua di Indonesia ini.

Sisyani Jaffar, General Manager Bandar Udara Internasional Juanda, mengatakan bahwa penambahan jam operasional ini merupakan respons terhadap meningkatnya permintaan penerbangan dan penumpang.

"Alhamdulillah, mulai Maret ini Bandara Juanda menambah jam layanan operasional menjadi 19 jam. Sebelumnya, bandara hanya beroperasi selama 17 jam. Baik dari segi fasilitas maupun SDM, kami sudah siap untuk beroperasi 24 jam," ujar Sisyani.

Editor : Yoyok Agusta Kurniawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut