get app
inews
Aa Text
Read Next : Diduga Korban Pembunuhan, 4 Orang Sekeluarga di Musi Banyuasin Ditemukan Tewas Mengenaskan

Perangkat Desa di Tuban Tewas Dibunuh OTK

Selasa, 24 Oktober 2023 | 15:46 WIB
header img
Petugas mengevakuasi perangkat desa yang tewas dibunuh di Tuban, Selasa (24/10/2023). (Pipiet Wibawanto).

Dia pun kaget saat mendapat kabar ada salah seorang kepala desa yang meninggal dunia di perjalanan.

"Posisi saya masih rapat dan saat dikabari pak kapolsek rapat saya bubarkan," katanya.

Kasus pembunuhan ini langsung ditangani polisi. Mereka telah mendatangi lokasi untuk melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).

Sementara jasad korban langsung dievakuasi ke kamar mayat RSUD dr R Koesma Tuban untuk dilakukan autopsi.

"Korban dan pelaku sama-sama dari arah selatan. Kemudian ditabrak dari bela kang lalu dikejar dan dibacok. Pelaku kabur dan masih kami dalami," kata Kapolsek Kerek AKP Darmono.

Polisi masih menyelidiki motif pembunuhan ini. Pelaku diduga memiliki dendam pribadi terhadap korban.iNewsSidoarjo

Editor : Yoyok Agusta Kurniawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut