Kuliner Khas Nelayan Ini Lezatnya Kebangetan, Bikin Nagih!

Diwan Mohammad Zahri , MNC Portal
Nasi Kobel, kuliner khas Sampang, Madura, Jawa Timur (Foto: MPI/Diwan Mohammad Zahri)

MADURA, Bagi Anda yang pernah mengunjungi Madura, jangan lupa singgah menikmati kuliner khas Sampang lho ya. Salah satunya yakni Nasi Kobel.

Namanya memang unik ya! Katanya nich, Nasi Kobel dulunya adalah nasi yang diperuntukkan bagi para nelayan yang hendak pergi melaut.

Melangsir dari okezone.com, tak disangka saat ini Nasi Kobel jadi kuliner di warung-warung Madura, bahkan diminati banyak kalangan, mulai dari pejabat sampai para pelajar ataupun mahasiswa.

Nasi yang berisi lauk yang cukup sederhana ini, seperti ikan tongkol atau cakalang, tahu, sambal kelapa dan sambel Menurut masyarakat Madura nama 'kobel' sendiri diambil dari dua kata dalam bahasa asli Madura 'korang abelih'.

Yang artinya; kalau kurang kembali atau lebih jelasnya kalau anda kurang puas boleh kembali. Nah, Anda bisa menjumpai Nasi Kobel ini di warung-warung kecil di pinggir jalan yang sebagian besar milik warga sekitar kampung nelayan Camplong,

Kabupaten Sampang, harganya pun variatif dan terjangkau. Warung-warung tersebut biasanya berjualan mulai jam 14.00 WIB siang sampai menjelang waktu subuh, sembari menunggu para nelayan setempat pulang melaut. iNewsSidoarjo

Editor : Yoyok Agusta Kurniawan

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network