Napi Lapas Kelas IIB Nganjuk Kabur, Panjat Pagar Berduri
Kamis, 22 Januari 2026 | 19:54 WIB
Ketika ditanya mengenai kasus yang dijalani napi tersebut serta sisa masa hukuman, Arief menyatakan pihaknya belum mengetahui secara pasti. “Belum tahu. Kami fokus melakukan pengejaran dulu. Maaf,” katanya.
Hingga berita ini diturunkan, pihak Lapas Kelas IIB Nganjuk masih melakukan upaya pencarian terhadap narapidana yang melarikan diri tersebut. Aparat terkait juga dilaporkan telah berkoordinasi untuk melakukan pengejaran dan pengamanan lanjutan.
Editor : Aini Arifin