Jenazah Ayah dan Anak Ditemukan Tewas di Kalimas
Sabtu, 20 April 2024 | 18:55 WIB
Peristiwa tenggelamnya ayah dan anak ini terjadi saat mereka menyeberangi Sungai Kalimas menggunakan perahu tambang pada Kamis (18/4). Diduga, perahu tambang tersebut oleng dan menyebabkan keduanya tercebur ke sungai.
Kejadian ini menjadi pengingat bagi masyarakat untuk selalu berhati-hati saat menyeberangi sungai, terutama dengan menggunakan perahu tambang. Pastikan kondisi perahu aman dan patuhi instruksi dari penambang.
Editor : Yoyok Agusta Kurniawan