Satgaspam Bandara Juanda Gagalkan Penyelundupan Terumbu Karang ke Malaysia

Yoyok Agusta
Satgaspam Bandara Juanda berhasil menggagalkan upaya penyeludupan terumbu karang ke Malaysia. Minggu (12/5/2024).

SIDOARJO, iNews.id - Satuan Tugas Pengamanan (Satgaspam) Bandara Internasional Juanda berhasil menggagalkan upaya penyelundupan terumbu karang yang dilindungi ke Malaysia pada Sabtu, (11)5).

Satu orang terduga pelaku berinisial JJS, 27 tahun, diamankan dalam operasi ini.

Terumbu karang yang akan diselundupkan ke Malaysia melalui Batam tersebut terdeteksi melalui X-Ray.

Komandan Pangkalan Udara TNI Angkatan Laut (Lanudal) Juanda Kolonel Laut (P) Dani Achnisundani, S.H., M.Tr. Harla., M.M.  mengungkapkan bahwa terduga pelaku merupakan warga Sukomanunggal, Kota Surabaya.

Editor : Yoyok Agusta Kurniawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network