Erick Thohir Dinilai Layak Jadi Pemimpin Bangsa, Pengamat Politik : Punya Kemampuan Manajerial Yang

Ari Sandita Murti
Pengamat Politik Fachry Ali menilai Menteri BUMN Erick Thohir menjadi salah satu sosok yang mumpuni menjadi pemimpin bangsa Indonesia. Foto/MPI

Survei itu dirilis oleh Indiktor Politik Indonesia pada Sabtu 30 September 2023 kemarin. Selain itu, Erick Thohir mendapat dukungan tertinggi dari kalangan Nahdlatul Ulama (NU) dalam bursa calon wakil presiden (Cawapres) 2024. Erick unggul atas nama-nama lain yang selama ini identik dengan NU.

Adapun menurut peneliti Utama Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi mengatakan, dukungan NU untuk Erick Thohir sebagai cawapres mengungguli nama-nama lain yang dekat dan terafiliasi dengan NU, seperti Mahfud MD (Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan/Menko Polhukam), Muhaimin Iskandar (Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa/PKB), bahkan Khofifah Indar Parawansa (Gubernur Jawa Timur).

"Dari base 45,5% responden yang bagian dari NU, 15,6%-nya mendukung Erick Thohir sebagai cawapres," kata Burhanuddin Muhtadi saat memaparkan hasil survei bertajuk 'Swing Voters, Efek Sosialisasi, dan Tren Elektoral Jelang Pilpres 2024' secara virtual, Sabtu 30 September 2023.

Survei yang dilakukan pada 25 Agustus-3 September 2023 ini menempatkan 1.200 responden dengan tingkat kepercayaan mencapai 95%. iNewsSidoarjo

Editor : Yoyok Agusta Kurniawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network