"FAM akan memiliki rencana dalam hal ini segera. Jika salah satu negara mundur, FAM perlu segera mencari penggantinya sebelum Oktober 2023," tambahnya.
Terlepas dari hal itu, Piala Merdeka 2023 ini akan menjadi ajang ujian nyata bagi anak asuh Kim Pan-gon sebelum mereka berlaga di Piala Asia 2023 yang akan digelar di Qatar Januari 2024 mendatang.
Malaysia pun memiliki target yang tinggi di Piala Asia 2023 Sebagai informasi, Piala Merdeka 2023 kembali digelar setelah 10 tahun vakum. Terakhir kali Piala Merdeka digelar pada 2013 silam, saat Malaysia menjadi juara setelah mengalahkan Myanmar 2-0 berkat gol Rozaimi Abdul Rahman dan Junior Eldstal.
Sedangkan peringkat ketiga menjadi milik Singapura yang berhasil mengalahkan Thailand. iNewsSidoarjo
Editor : Yoyok Agusta Kurniawan
Artikel Terkait