JAKARTA, iNewsSidoarjo.id - Opor ayam menjadi salah satu hidangan wajib saat Lebaran Idul Fitri. Namun, tahukah kamu bagaimana sejarah opor ayam dan asal usulnya? Simak informasinya di sini.
Melangsir dari iNews.id, umat Muslim Indonesia biasanya menyantap opor ayam dengan ketupat.
Hidangan ini banyak disajikan di meja makan para keluarga muslim di Indonesia saat hari raya tiba.
Editor : Yoyok Agusta Kurniawan
Artikel Terkait