Kasus Cinta Terlarang di Soppeng Berujung Damai, Pihak Keluarga Buka Suara

Tim iNews.id / Nur Hidayah
Ilustrasi kasus perselingkuhan menantu dengan mertua di Soppeng berakhir damai. (Foto: Ilustrasi/Ist)

SOPPENG, iNewsSidoarjo.id - Kasus cinta terlarang yang dilakukan pria berinisial BR dan ibu mertuanya, FR (36) di Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan, berujung damai.

Pihak keluarga menganggap perselingkuhan yang membuat heboh warga Desa Abbanuange, Kecamatan Lilirilau, sebagai musibah. "Betul itu, menantunya hamili mertuanya. Tapi sudah damai, sudah melahirkan juga," kata Kepala Desa Abbanuange, Buhari, yang dilansir dari iNews.id pada Jumat (23/5/2025).

Kades memastikan kondisi sosial di wilayahnya telah kondusif dan kesepakatan kedua keluarga telah dicapai, tidak ada unsur paksaan. “Dia ceraikan dulu istrinya. Sudah ada kesepakatan antara kedua keluarga. Masalah ini juga sudah aman,” katanya.

Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana mengonfirmasi mediasi telah dilakukan bersama perangkat desa, tokoh masyarakat, serta pihak keluarga.

Editor : Aini Arifin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network